Varian Omicron tampaknya semakin menyebar di Indonesia dan bahkan seluruh dunia. Peningkatan jumlah kasus harian sebesar 9.154 kasus positif harian di Indonesia per 30 Januari 2022 tentunya perlu membuat kita semakin waspada. Metode deteksi virus pun beragam, dari mulai tes
Vaksin Booster: Gratis untuk Seluruh Masyarakat Indonesia, Kenapa Hanya Setengah Dosis?
Setelah berbagai berita yang silih berganti tentang vaksin dosis ketiga untuk masyarakat umum, mulai dari biaya yang perlu dikeluarkan, ketentuan, hingga waktu yang tidak pasti, akhirnya, vaksinasi lanjutan yang dikenal dengan istilah ‘booster’ ini resmi dimulai! Pada tanggal 12 Januari
Maraknya Kasus Flurona: Infeksi Virus Penyebab Flu dan COVID-19 Bersamaan, Perlukah Kita Panik?
COVID-19 tidak pernah tidak memberikan sesuatu yang baru setiap harinya. Sekarang, muncul istilah ‘flurona’ yang disebut-sebut sebagai gabungan dari flu dan korona. Jangan sampai tertukar dengan nama senyawa fluorona, ya! Sebenarnya, apakah flurona itu? Kabar dari Israel Istilah ‘flurona’ pertama
IHU, Varian Virus Korona yang Disebut dalam Jurnal Prancis: Belum Resmi Ditetapkan WHO
Kehebohan akibat Omicron belum selesai, kini muncul varian baru lagi dari virus penyebab COVID-19, yakni IHU. Hmm, bukankah nama ‘IHU’ bukan merupakan alfabet Yunani? Ini dia fakta-fakta soal IHU yang harus kamu ketahui! Dilaporkan sejak November di Prancis Dilansir dari